Senin, 14 Februari 2011

Praktikum di Gross Gerau


Alhamdulillah pekan ke III di bulan Februari 2011 saya memasuki Tahap Pelaksanaan Praktikum di German. Untuk Praktikum kali ini saya ditempatkan di Landesstelle Hessen für gewerbliche Berufsförderung in Entwicklungsländern, https://ssl5.schule-intra.net/bsgg/97.0.html.

Alhamdulillah tempatnya Megah, Bagus, Luas dan tentunya Nyaman. Semoga dapat menambah wawasan serta Ilmu baru yang nantinya dapat diterapkan di Indonesia, Amiin.

Tidak ada komentar: